Cek ILP, Kemenkes Sambangi Puskesmas Curug

Kamis, 1 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

bantenraya.co | TANGERANG

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes) menunjukkan komitmennya meningkatkan kualitas layanan kesehatan dengan melakukan kunjungan lapangan ke Puskesmas Curug, Kabupaten Tangerang.

Kunjungan ini menjadi bagian dari rangkaian acara Kick Off Implementasi Layanan Primer (ILP) Kabupaten Tangerang.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Direktur Jenderal Kesehatan Masyarakat, dr. Lovely Daisy, secara langsung memimpin kunjungan ini dan memberikan apresiasi atas upaya Pemerintah Kabupaten Tangerang dalam meningkatkan akses dan kualitas layanan kesehatan bagi masyarakat.

Baca Juga :  MTQ Siap Digelar, Sekda Serukan Koordinasi dan Komunikasi

“Kunjungan ini bertujuan untuk melihat secara langsung sejauh mana implementasi ILP di Puskesmas Curug dan memberikan dukungan serta masukan yang diperlukan,” kata dr. Lovely Daisy.

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Tangerang, dr. H. Achmad Muchlis, MARS, menyambut baik kunjungan dari Kemenkes.

“Kami berharap kunjungan ini dapat memberikan semangat baru bagi seluruh petugas kesehatan di Puskesmas Curug untuk terus meningkatkan kualitas pelayanannya,” ungkap dr. Achmad Muchlis.

Baca Juga :  Sekda Pengganti Maesyal Rasyid Wajib Netral

ILP merupakan salah satu program prioritas Kementerian Kesehatan, bertujuan untuk meningkatkan akses masyarakat terhadap layanan kesehatan dasar, meningkatkan kualitas hidup masyarakat, dan mengurangi beban biaya kesehatan.

Melalui ILP, diharapkan masyarakat dapat memperoleh pelayanan kesehatan yang komprehensif, berkesinambungan, dan berkualitas di fasilitas kesehatan terdekat. (*)

Penulis : ard

Editor : chan

Berita Terkait

Dukung UMKM, Sekda Imbau ASN Pakai Sepatu Batik Tangerang
Imbas Tabung Gas 3 Kilogram Langka, Antrian Warga Mengular
Elpiji 3 Kilogram di Kresek Tembus Harga Rp 30 Ribu Per Tabung
Banjir Rendam Kampung Cilampe, Lurah Salembaran Jaya Pantau Warga Terdampak
Gas Melon Langka, Warga Tangerang Merana
Persaudaraan Tani-Nelayan Desak Aparat Waspadai Konflik Horisontal Pagar Laut
MDMC Kabupaten Tangerang Bantu Evakuasi Korban Banjir Rajeg
Warga Balaraja Keluhkan Kelangkaan Elpiji 3 Kilogram
Berita ini 55 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Februari 2025 - 19:24 WIB

Dukung UMKM, Sekda Imbau ASN Pakai Sepatu Batik Tangerang

Senin, 3 Februari 2025 - 19:19 WIB

Imbas Tabung Gas 3 Kilogram Langka, Antrian Warga Mengular

Sabtu, 1 Februari 2025 - 11:52 WIB

Elpiji 3 Kilogram di Kresek Tembus Harga Rp 30 Ribu Per Tabung

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:12 WIB

Banjir Rendam Kampung Cilampe, Lurah Salembaran Jaya Pantau Warga Terdampak

Kamis, 30 Januari 2025 - 15:46 WIB

Gas Melon Langka, Warga Tangerang Merana

Berita Terbaru

Trend Seleb

Amanda Rawles Bakal Menikah

Jumat, 14 Feb 2025 - 12:33 WIB

Cilegon

Dapur Program Makan Bergizi Gratis Segera Beroperasi

Jumat, 14 Feb 2025 - 12:28 WIB