Harga Komoditas Pangan Naik Turun Bawang Merah Naik, Cabe Rawit Turun

Minggu, 24 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan monitoring harga pangan di sejumlah pasar tradisional dan pasar modern di wilayah Kabupaten Tangerang.

Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan monitoring harga pangan di sejumlah pasar tradisional dan pasar modern di wilayah Kabupaten Tangerang.

bantenraya.co | TANGERANG

Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Tangerang melaksanakan monitoring harga pangan di sejumlah pasar tradisional dan pasar modern di wilayah Kabupaten Tangerang.

Pasar yang dilakukan pantaun yaitu pasar Cisoka, Cikupa, Pasarkemis, dan pasar modern.

Monitoring harga pangan tersebut dalam rangka melihat secara langsung apakah terjadi kenaikan atau tidak harga pangan di pasar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Setiap hari Kamis tim kami melaksanakan pantau beberapa harga komoditas di pasar tradisional dan modern,” kata kepala Bidang Ketahanan pangan pada Dinas Pertanian dan Ketahanan pangan Kabupaten Tangerang, Abdul Munir Mbojo.

Baca Juga :  Jelang Pemilu, Perekaman E-KTP Sasar Pelajar

Menurut Munir, pasar tradisional yang dilakukan pantaun yaitu pasar Cisoka, Cikupa, Pasarkemis, dan pasar modern. Untuk harga 5 komoditas pangan pokok perkilo gram di Minggu kedua dan ketiga di bulan September 2023 yaitu:

1). Beras medium Rp 7.800
2). Daging ayam ras Rp 38.150
3). Telur ayam Rp 28.417
4). Cabe rawit merah Rp 48.658
5). Bawang merah Rp. 29.983 dan Bawang putih Rp 39.150.

Baca Juga :  Diduga Tercemar, Mutu Air Sungai Cimanceuri Dicek

Saat ini terjadi perubahan harga pada 5 komoditas pangan pokok tersebut yaitu; 1). Beras medium turun Rp.59
2). Daging ayam ras turun Rp.667
3). Telur ayam turun Rp.334; 4). Cabe rawit merah turun Rp.833
5). Bawang merah mengalami kenaikan sebesar naik Rp.2.175 dan Bawang putih naik Rp.842. (*)

Penulis : ard

Editor : dwi teguh

Berita Terkait

PPPK Diminta Tulus dan Ikhlas Melayani Masyarakat 
Warga Islamic Nobar Bersama Maesyal Rasyid
SAVEtember ROOM PACKAGE” Hadir dengan Berbagai Keuntungan Staycation Menarik di Hotel Santika Premiere Bintaro
Pelamar CPNS Keluhkan Gangguan Layanan E-Meterai
Tak Cukup Bukti, Kejari Hentikan Penyidikan Dugaan Korupsi Pengadaan Tanah RSUD Tigaraksa
Di Bulan Kemerdekaan, Aliansi Peduli Lindungi Salurkan Sembako
Resmi Dilantik, Kwarran Mekar Baru Banjir Ucapan Selamat
Survey ASI: Maesyal-Intan Menang 61,0 Persen, Irvansyah Bikin Rungkad Mad Romli
Berita ini 39 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 11 September 2024 - 21:27 WIB

PPPK Diminta Tulus dan Ikhlas Melayani Masyarakat 

Selasa, 10 September 2024 - 23:24 WIB

Warga Islamic Nobar Bersama Maesyal Rasyid

Senin, 9 September 2024 - 04:37 WIB

SAVEtember ROOM PACKAGE” Hadir dengan Berbagai Keuntungan Staycation Menarik di Hotel Santika Premiere Bintaro

Sabtu, 7 September 2024 - 11:21 WIB

Pelamar CPNS Keluhkan Gangguan Layanan E-Meterai

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 18:29 WIB

Tak Cukup Bukti, Kejari Hentikan Penyidikan Dugaan Korupsi Pengadaan Tanah RSUD Tigaraksa

Berita Terbaru

CREATOR: gd-jpeg v1.0 (using IJG JPEG v80), default quality?

Opini

Memahami Muhammadiyah, Memahami PAN

Kamis, 12 Sep 2024 - 15:23 WIB

Kota Tangerang

Sambut Pilkada, Pemkot Tangerang Tingkatkan Pemahaman FKDM

Rabu, 11 Sep 2024 - 21:39 WIB

Kabupaten Tangerang

PPPK Diminta Tulus dan Ikhlas Melayani Masyarakat 

Rabu, 11 Sep 2024 - 21:27 WIB