Peringatan Maulid Tegal Baju Mengantar Perpisahan Lurah Tigaraksa

Senin, 25 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lurah Tigaraksa H. Ramawinata memberikan sambutan maulid sekaligus pamit salam perpisahan.

Lurah Tigaraksa H. Ramawinata memberikan sambutan maulid sekaligus pamit salam perpisahan.

bantenraya.co | TANGERANG

Peringatan Maulid Nabi menjadi momentum yang sangat penting untuk mendekatkan diri kepada kekasih Allah SWT ini. Hal tersebut diungkapkan Lurah Tigaraksa H. Rama Winata pada sambutan acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H bertempat di Kp. Tegal Baju Tigaraksa, kemarin.

“Mengikuti ajaran Rasulullah yang merupakan suri tauladan terbaik dalam segala hal di dalam kehidupan kita sehari-hari,” kata Lurah Rama sekaligus berpamitan kepada warga, karena dirinya akan pindah tugas menjadi sekcam kosambi.

Peringatan Maulid di Tegal baju ini dimeriahkan oleh penampilan santri pondok pesantren assyifa Alfalahiyyah Banu Hamim Seperti hadroh, barjah dan marhaban. Sedangkan yang memberikan tausiyah, menghadirkan penceramah KH. Asep Dimyati dari Gajrug Lebak dan KH. Syaefuzzaman LC dari Tangerang. Acara ini merupakan agenda rutin kegiatan Paguyuban Tegal Baju Tigaraksa (PTB) setiap tahunnya. (*)

Penulis : ard

Editor : dwi teguh

Berita Terkait

Dewan dan Pemprov Banten Kunjungi Provinsi Zheziang Tarik Investasi
DPRD Umumkan Penetapan Kepala Daerah
Kepala Desa Keramat Laban dan Kapolsek Padarincang Panen Pepaya Dukung Ketahanan Pangan
Tangkapan Ikan 11 TPI Capai 6,8 Ton Tahun 2024
Anggaran Perbaikan Jalan Rusak 2025 Sebesar Rp 20 Miliar
Temuan Limbah Mencemari Lingkungan di Kampung Laes DLH Kabupaten Serang Telusuri Dampaknya
Dinkop-UKM Cilegon Siapkan Puluhan UMKM Dukung Program Makan Bergizi Gratis
Warga Sukadana Apresiasi Program PTSL Terbitkan 566 Sertifikat Tanah
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 15:51 WIB

Dewan dan Pemprov Banten Kunjungi Provinsi Zheziang Tarik Investasi

Selasa, 21 Januari 2025 - 10:28 WIB

DPRD Umumkan Penetapan Kepala Daerah

Senin, 20 Januari 2025 - 12:02 WIB

Kepala Desa Keramat Laban dan Kapolsek Padarincang Panen Pepaya Dukung Ketahanan Pangan

Senin, 20 Januari 2025 - 11:28 WIB

Tangkapan Ikan 11 TPI Capai 6,8 Ton Tahun 2024

Senin, 20 Januari 2025 - 11:11 WIB

Anggaran Perbaikan Jalan Rusak 2025 Sebesar Rp 20 Miliar

Berita Terbaru

Kabupaten Tangerang

KKP dan Pakar Hukum Ungkap Pelanggaran Administratif dalam Polemik Pagar Laut

Selasa, 21 Jan 2025 - 18:28 WIB

Lebak

Warga Diminta Siaga Potensi Banjir

Selasa, 21 Jan 2025 - 16:01 WIB

Pemerintahan

Dewan dan Pemprov Banten Kunjungi Provinsi Zheziang Tarik Investasi

Selasa, 21 Jan 2025 - 15:51 WIB

Pemerintahan

DPRD Umumkan Penetapan Kepala Daerah

Selasa, 21 Jan 2025 - 10:28 WIB