SDN Pakuhaji 4 Gelar Workshop Pembelajaran Ramah Anak, Anti Perundungan

Jumat, 3 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Polsek Pakuhaji saat menjadi pembicara 
workshop di SDN Pakuhaji 4, Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang.

Anggota Polsek Pakuhaji saat menjadi pembicara  workshop di SDN Pakuhaji 4, Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang.

bantenraya.co | TANGERANG

SDN Pakuhaji 4, Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang menggelar Workshop “Waspadai Perundungan Terhadap Anak, Penyuluhan Tentang Bullying, Keamanan Sekolah dan Bahaya Narkoba”.

Kepala SDN Pakuhaji 4, Mudali., MPd memaparkan, workshop seperti ini bagus dilaksanakan secara berkesinambungan. Dengan tujuam warga sekolah dapat bersama-sama mewujudkan sekolah yang nyaman.

“Harapannya terwujud sekolah yang nyaman dan benar-benar menjadi tempat idaman bagi peseta didik,” ungkap Mudali.

Sementara itu, Babinsa Pakuhaji Brigadir Nanang, memberikan satu kalimat motivasi “Sekolah adalah Zona Kasih Sayang”.

Kata Brigadir Nanang, sekolah harus mampu menciptakan lingkungan sekolah yang nyaman, antiperundungan, dan menerapkan pembelajaran menekankan dalam mewujudkan kultur sekolah antiperundungan.

“Seluruh stakeholder sekolah tidak melakukan perundungan secara fisik, sosial, maupun verbal. Membangun karakter ramah, menghormati, menghargai, dan empati,” ucap Brigadir Nanang.
Selain itu, para sekolah harus memahami perbedaan individu, mengondisikan rasa aman, nyaman, dan  bersikap positif.

Baca Juga :  PJ Walikota Hadiri Gebyar PAUD 2024

Pada kegiatan tersebut, mengundang narasumber dr. Nurlaela dari Puskesmas Pakuhaji, serta Babinsa Pakuhaji Serka Ishak. (*)

Penulis : mas

Editor : dwi teguh

Berita Terkait

Pj Bupati Tangerang Tinjau Budidaya Hidroponik
Sumpah Pemuda: Generasi Z Tidak Hanya Melek Digital, Tapi Harus Menjadi Pemuda Pemersatu Bangsa
Satpol PP Amankan Kampanye Cabup-Cawabup Pilkada Tangerang
Gelar Roadshow Bapenda Berkolaborasi dengan Milenial Tangerang
Membahayakan Kesehatan, Warga Cengkok Minta PT. SLI Ditutup
Meriahkan Hari Santri, Ponpes Terpadu Bismillah Ajak Santri Ziarah Akbar
Bapenda Gelar Doa Malam Ke 7 Untuk Mantan Bupati Tangerang Ismet Iskandar
Nama Ismet Iskandar Pantas Jadi Nama Stadion Persita Atau Alun-alun
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 29 Oktober 2024 - 15:34 WIB

Pj Bupati Tangerang Tinjau Budidaya Hidroponik

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:40 WIB

Sumpah Pemuda: Generasi Z Tidak Hanya Melek Digital, Tapi Harus Menjadi Pemuda Pemersatu Bangsa

Senin, 28 Oktober 2024 - 12:40 WIB

Satpol PP Amankan Kampanye Cabup-Cawabup Pilkada Tangerang

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:53 WIB

Gelar Roadshow Bapenda Berkolaborasi dengan Milenial Tangerang

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:40 WIB

Membahayakan Kesehatan, Warga Cengkok Minta PT. SLI Ditutup

Berita Terbaru

Pilkada 2024

Maesyal Rasyid Janjikan Lapangan Pekerjaan Bagi Warga Cicalengka

Minggu, 3 Nov 2024 - 00:55 WIB

Pilkada 2024

Kader Golkar Geruduk DPP, Desak Mad Romli Dinonaktifkan

Sabtu, 2 Nov 2024 - 22:31 WIB

Kota Tangerang

Tabrak Puluhan Pengendara, Sopir Truk Diamuk Massa di Kota Tangerang

Kamis, 31 Okt 2024 - 22:31 WIB

Banten Raya

BKKBN Banten Gandeng Media Percepat Penurunan Stunting

Kamis, 31 Okt 2024 - 18:12 WIB